PEMANFAATAN TEPUNG AMPAS KECAP ASIN TERHADAP BERAT DAN MASSA TELUR PUYUH

Maulina .

Sari


ABSTRAK

Ampas kecap asin adalah salah satu limbah industri pembuatan ampas kecap asin. Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui jumlah pemberian tepung ampas kecap asin terhadap berat dan massa telur puyuh. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL). Dengan 4 perlakuan dan 4 ulangan dimana P0 : Ransum kontrol, P1 : 10 % tepung ampas kecap asin dalam ransum, P2 : 15% tepung ampas kecap asin dalam ransum, P3 : 20% tepung ampas kecap asin dalam ransum. Parameter yang diamati adalah berat dan massa telur puyuh. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan tepung ampas kecap asin tidak memberikan pengaruh yang nyata (P>0,05) terhadap berat telur dan massa telur puyuh. Perlakuan terbaik untuk berat dan massa telur puyuh terdapat pada perlakuan P2 dengan pemberian 15% ampas kecap asin.

Kata kunci: Ampas Kecap Asin, Puyuh, Berat dan Massa Telur

 
 

ABSTRACT

Soy sauce dregs is one of industrial waste of soy sauce dregs. The purpose of research is to find out the number of soy sauce dregs in the feed toward weight and mass of quail egg. The methodology of research is using Random Completed Design (RCD) through 4 treatments and 4 repetitions, which P0 : Control Ration, P1 : 10% of soy sauce dregs flour, P2 : 15% soy sauce dregs flour, P3 : 20% soy sauce dregs flour in the ration. The parameter of research is weight and mass of quail egg. The result of research shows the giving of soy sauce dregs flour is not significant effect toward the weight and mass of quail egg. The best treatment is at P2 treatment, is giving 15% soy sauce dregs.                                            

Key words: Soy sauce dregs, Quail, Weight and Mass of Egg


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


DAFTAR PUSTAKA

Antoni, R. 2003. Tampilan kualitas telur ayam medium dengan waktu pemberian dan level Protein pakan yang berbeda. Skripsi. Fakultas Peternakan, Institut Pertanian Bogor.

Kartasudjana. 2006. Pengaruh pembatasan ransum dan implikasinya terhadap performa puyuh petelur pada fase produksi pertama. J. Indon. Trop. Anim. Agric.

Nova,C, H. M. Yakout and S.E. Scheldeler. 2006. The effect of dietory protein level and total sulfur amino acid : lysine ratio on egg production parameters and egg yield production parameters and egg yield in hy – line w – 98. Poultry.

Sukarini, N. E. 2003. Studi penggunaan ampas kecap yang diproses dengan larutan asam asetat untuk pakan terhadap komposisi kimia dan karakteristik fisik daging ayam broiler. Tesis. Fakultas Peternakan, Universitas Diponegoro. Semarang.

Yuwanta T. 2010. Telur dan kualitas telur. Yogyakarta (Indones): Gajah Mada University Press


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.