IMPLEMENTASI KECERDASAN BUATAN UNTUK SISTEM INFORMASI PENJADWALAN RUANG DAN KELAS PADA UNIVERSITAS ALMUSLIM BERBASIS WEB

NURUL JANNAH NURUL JANNAHa

Abstract


ABSTRAK

Salah satu kegiatan penjadwalan yang membutuhkan perhatiank husus dan ketelitian yang cukup tinggi adalah penjadwalan kuliah.Menciptakan suatu jadwal kuliah yang optimal cukup sulit dikarenakan banyak variabel yang saling terkait sehingga membutuhkan suatu penanganan yang signifikan. Pengaturan penjadwalan kuliah dapat dilakukan secara manual maupun dengan otomatisasi (software) yang mana dalam menentukan jadwal-jadwal tersebut adalah sangat rumit dan membutuhkan waktu yang cukup lama.Tidak jarang terjadi jadwal yang bentrok satu sama lain baik untuk mahasiswa, dosen atau pun ruangan kelas. UntukĀ  memudahkan pengaturan penjadwalan kuliah yang efektif dan optimal melalui suatu proses otomatisasi, penulis akan membangun perangkat lunak dengan mengimplementasikan algoritma Searching agar mahasiswa, dosen dan ruangan tidak mengalami jadwal yang bentrok antara satu matakuliah dengan matakuliah yang lain. Perangka tlunak yang dibangun menggunakan algoritma Searching ini mampu menghasilkan penjadwalan kuliah dengan kesediaan waktu tertentu dari dosen dan kesediaan ruangan serta mampu memberikan informasi jadwal kuliah yang bentrok baik dari dosen maupun ruangan kelas.

Kata Kunci: PenjadwalanKuliah, Bentrok, AlgoritmaSearching

Full Text:

PDF ()

References


DaftarPustaka

AndriKristianto (2003), SistemInformasi :KonsepDasar ,Analisisdesaindanimplementasi, GrahaIlmu, Yogjakarta.

Al Bahra. 2005. AnalisisdanDisainSistemInformasi. Yogyakarta.PenerbitGrahaIlmu.

AndhikaHendra Estrada 2012 MetodeImplemntasiPohon N-Arydalam Artificial Inteligenci Game studikasus: Minimaxpada Tic Tac

AjiSupriyanto (2005) Alexsander F.K Sibero (2011), Aplikasi Web dengan PHP dan MySQL, Andi Offset, Yogyakarta.

Hartaty (2008) ,KonsepKecerdasanBuatan, Yogjakarta

Holland J. H. (1975). Adaption in Natural and Artificial Systems. University of Michigan Press,

Ann Arbor, USA.

Jogiyanto HM, AnalisisdanDesainInformasi: pendekatanterstruktur, 2001, Yogyakarta, Andi

John Burch & Gary Grudnitsky (2008), Analyzing Evolutionary Algortihm Method to Optimize Time Table System (Case Study: University Scheduling Time Table). ICTS. Surabaya. 2008.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.