SISTEM INFORMASI TUGAS AKHIR MAHASISWA ALMUSLIM BERBASIS WEB DAN SMS (STUDI KASUS FAKULTAS ILMU KOMPUTER)
Abstract
ABSTRAK
Proses penyusunan kegiatan telah menjadi bagian dalam kehidupan sehari- hari. Proses ini memerlukan penjadwalan agar semua berjalan dengan baik dan efisien. Penjadwalan secara manual memiliki beberapa kendala antara lain keterbatasan waktu dan keterbatasan sumber daya, inilah yang menyebabkan penjadwalan menjadi tidak optimal Pada kegiatan perkuliahan, penjadwalan sangatlah penting untuk digunakan seperti pada saat penyusunan jadwal Seminar judul, seminar hasil dan sidang tugas akhir mahasiswa. Penjadwalan Seminar judul, seminar hasil dan sidang tugas akhir mahasiswa memiliki beberapa kendala dalam pelaksanaannya seperti adanya jadwal dosen mengajar, sehingga diperlukan pencocokan jadwal antar kedua dosen pembimbing untuk menentukan waktu yang tepat sehingga kedua dosen pembimbing dapat hadir pada saat Seminar judul, seminar hasil dan sidang tugas akhir mahasiswa, begitu juga dalam menentukan dosen penguji yang dapat hadir dalam pelaksanaan Seminar judul, seminar hasil dan sidang tugas akhir mahasiswa, dengan adanya berbagai macam kendala tersebut pihak administrasi fakultas harus meluangkan waktu untuk menyesuaikan jadwal Seminar judul, seminar hasil dan sidang tugas akhir mahasiswa secara manual. Melihat permasalahan di atas maka dicoba untuk membangun suatu aplikasi yang berguna untuk membantu pihak administrasi fakultas dalam mencari hari yang tepat untuk dia dakan sidang tugas akhir serta mencari dosen penguji yang dapat hadir.
Kata Kunci: Sistem, Sms, Web, Visual Basic.
Full Text:
PDF ()References
DAFTAR PUSTAKA
Handayani (2013) dengan jurnalberjudul: “Perencanaan Strategis Sistem Dan Teknologi Informasi Pada Badan Pembinaan Pendidikan Dayah Aceh”, Sekolah Tinggi Manajemen Informatika Dan Komputer
Khair, 2012, “Sistem Informasi Penerimaan Santri/Santriwati Pada Pondok PesantrenAr-Raudhatul Hasanah Medan”Sekolah Tinggi Manajemen Informatika Dan Komputer Amikom,Yogyakarta
Al-Bahra Bin Ladjamudin. 2005. Analisisdan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: GrahaIlmu.
Kadir, Abdul. 2008. Dasar Pemrograman Web Dinamis Menggunakan PHP. Yogyakarta: Penerbit Andi.
KasimanPeranginangin, 2006. Aplikasi Web dengan PHP dan MySQL. Yogyakarta: PenerbitAndi.
Nugroho, Bunafit. 2005. Database RelasionaldenganMySQL.Yogyakarta: PenerbitAndi.
Susanto, Azhar. 2002. Sistem Informasi Akuntansi: Konsepdan Pengembangan Berbasis Komputer. Bandung: Lingga Jaya.
Yakub. 2012. Pengantar Sistem Informasi. Yogyakarta: Graha Ilmu
Effendi, EmpydanZhuang, hartono, 2005, “E-Learning Konsep dan Aplikasi”, Yogyakarta: PenerbitAndi Offset
Harris, Ray danMurach, Joel, 2010, “Murach's PHP and MySQL”, United States of America: Mike Murach & Associates, Inc
Jogiyanto, HM; 1995, “Analisadan Perancangan Sistem Informasi”, Andy Offset; Jogyakarta.
Kadir, Abdul, 2002. “DasarPemrograman Web DinamisMenggunakan PHP”. Yogyakarta: PenerbitAndiOffset.
Rochkind, Marc, 2013, “Expert PHP and MySQL Application Design and Development”, New York: Apress.
Suehring, Steve, 2013, “PHP, MySQL, JavaScript & HTML5 All-in-One For Dummies”, New Jersey : John Wiley & Sons, Inc.
Dewanto, I. Joko. (2006). Web Desain (Metode Aplikasi dan Implementasi). Yogyakarta: GrahaIlmu.
Rachmawati.[Online].Tersedia:http://elib.unikom.ac.id/files/disk1/527/jbptunikompp-gdl-rachmawati-26318-5-unikom_r-i.pdf. [29 September 2012, 17.35 WIB
aleh, Abdul Rahman. (2010). Membangun Perpustakaan Digital: Step by Step. Jakarta: SagungSeto.
Saputro, Hendra W. (2007). Pengertian Website danUnsur-unsurnya.[Online].Tersedia: http://www.balebengong.net/topik/teknologi/2007/08/01/pengertian-website-dan-unsur-unsurnya.html. [29 September 2012, 17.30 WIB].
Suyanto, Asep Herman. (2007). Step by Step: Web Design Theory and Practices. Yogyakarta: Andi Offset.
DefinisidanPengertian Web Menurut Para Ahli. [Online].Tersedia: http://www.sambureki.com/definisi/definisi-dan-pengertian-web-menurut-para-ahli.html. [29 September 2012, 17.32 WIB].
Refbacks
- There are currently no refbacks.