KITAB TAUHID DIGITAL BESERTA PEMBAHASANNYA UNTUK PENGGUNA ANDROID
Abstract
ABSTRAK
Tujuan dalam penulisan ini adalah untuk mempermudah proses pembelajaran dan belajar dalam memahami isi kitab tauhid untuk semua kalangan,dengan mengumpulkan data – data yang akurat dan bersumber informasi yang jelas, dan mudah diterima oleh pengguna,dan disajikan dalam bentuk sebuah aplikasi dan dikemas dalam media smartphone. Dan menambahkan fitur seperti media sosial dimana pengguna bisa melakukan sharing, Agar lebih mudah dalam konsultasi ilmu ketauhidannya dalam pembahasan dikitab kuning tersebut. Aplikasi dibangun berbasis android dengan memanfaatkan Netbeans setelah aplikasi website rensponsive yang dapat menyesuaikan ukuran dengan semua perangkat , kemudian digunakan aplikasi eclipse untuk membuat paket launcher berbasis android untuk dapat diinstal pada smartphone, kemudin digunakan aplikasi Android SDK sebagai komponen tambahan pada aplikasi eclipse.kemudia Untuk mengimplementasikan sistem secara online digunakan hosting dan domain free yang diberikan oleh idhostinger.com.Hasil yang diharapkan dalam penelitian ini dapat membantu semua kalangan masyarakat agar lebih mudah dalam mempelajari dan memahami isi kitab tauhid beserta pembahasannya. dan dapat mempergunakan suatu perangkat mobile menjadi media informasi.
Kata kunci : Kitab Tauhid, Netbeans, Eclipse, dan Android SDK
Full Text:
PDF ()References
DAFTAR PUSTAKA
Rifa’i, A,. F, 2013, “Analisi dan Implementasi Aplikasi Penerjemahan dan Penambahan Harkat Kitab Klasik/Kuning”, Teknik Informatika, Fakultas Sains dan Teknologi, UIN Sunan Kalijaga, Jogyakarta.
Faizurrohmat, 2014, “Aplikasi Pembelajaran Ilmu Tauhid Aqidatul Awam Berbasis Android Di Pondok Pesantren Al-Muhsin Kabupaten Sleman”, Jurusan Teknik Informatika,Yogyakarta.
Khasanah, A., 2013, “Perancangan Aplikasi Al Qur’an Menggunakan Voice Recognition Sebagai Media Pencarian Terjemahan Al Qur’an Berbasis Android”, Amikom Yogyakarta, Yogyakarta.
Zuchairiny, A, 2013, Penguatan Islam Tradisional: Studi Kasus Model Pembelajaran Kitab Kuning Di Pesantren Alkhairaat Madinatul Ilmi Dolo Sulawesi Tengah, PT.Alex Kompotindo, Yogyakarta.
Rani., D, M., 2013, Pembuatan Aplikasi Kitab Fadhilah Amal Oleh Syaikhul Hadits Maulana Muhammad Zakaria Al-Kandahlawi Rah.A Berbasis Android, Sekolah Tinggi Manajemen Informatika Dan Komputer Amikom, Yogyakarta.
Jogiyanto Hartono, (2005:2). “Analisa dan Desain Sistem informasi, PT. Alex Kompotindo, Yogyakarta
Ladjamudin, bin Al-Bahra. (2005), Analisis dan Desain Sistem Informasi, Graha Ilmu,Yogyakarta.
Nasirin. (2005), Analisis dan Desain Sistem Informasi, Graha Ilmu,Yogyakarta.
Stair, 2012, Jenis jenis sistem informasi, http//ilmuComputer.com/education/jenis-jenis-sistem-informasi.html, diakses tanggal 28 oktober 2014.
Refbacks
- There are currently no refbacks.