PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN MIND MAPPING TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MAHASISWA MATEMATIKA SEMESTER III FKIP UMUSLIM PADA MATA KULIAH PROGRAM LINEAR

Novianti .

Sari


ABSTRAK

Minat belajar mahasiswa yang menurun membuat hasil dan prestasi belajar juga rendah. Setelah dilakukan beberapa wawancara, hal ini disebabkan media atau model pembelajaran yang selama ini dilakukan membuat mahasiswa bosan sehingga minat belajarnya kurang. Tujuan penelitian untuk melihat pengaruh penggunaan model pembelajaran Mind Mapping terhadap peningkatan kemampuan pemecahan masalah mahasiswa pendidikan matematika. Bentuk desain pre-experimental yang dipilih adalah one-group pretest-posttest design, yang terdapat satu kelompok subjek yaitu kelompok eksperimen yang diberi pretest untuk mengetahui keadaan awal kelompok eksperimen, lalu diberi perlakuan dan posttest. Hasil penelitian diperoleh untuk kelas model pembelajaran Mind Mapping 4,47 diperoleh  yaitu 4,47 1,72. Maka keputusan statistik adalah  diterima dan ditolak, hal ini menyatakan terdapat pengaruh model pembelajaran Mind Mapping terhadap kemampuan pemecahan masalah mahasiswa pada materi program linear pada program studi pendidikan matematika semester III FKIP Umuslim.

Kata kunci: Mind mapping, kemampuan pemecahan masalah, program linear


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


REFERENSI

Istarani. 2011. Kumpulan 39 Metode Pembelajaran. Medan: CV. Iscom Medan.

NCTM. 2009. Principles and Standards for Schools Mathematics. Virginia: NCTM

Nufus, H. 2012. Peningkatan Kemapuan Pemecahan Masalah dan Komunikasi Matematis Siswa melalui Penerapan Pembelajaran Berbasis Masalah di Kelas VII SMPN. Tesis tidak diterbitkan. Medan: Program Pasca Sarjana Universitas Negeri Medan.

Ruseffendi, E.T. 1991. Pengantar kepada Guru Mengembangkan Kompetensinya dalam Mengajar Matematika untuk Meningkatkan CBSA. Bandung:Tarsito.

Sudjono, Anas. 2009. Pengantar Statistik Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.

Sudjana. 2005. Metode Statistika. Bandung: Tarsito.

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R & D. Bandung: Alfabeta.

Suprijono, Agus. 2010. Coopertive Learning. Yogyakarta: Pustaka Belajar.

Sumiati; Asra. 2007). Metode pembelajaran. Bandung: Wacana Prima.

Susilo, Frans. 2012. Landasan Matematika. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Tim MKPBM. 2001. Common Text Book Strategi Pembelajaran Matematika Kontemporer. Bandung: JICA UPI.


Refbacks

  • »