ANALISIS KOMPARATIF PENDAPATAN AGROINDUSTRI TAHU DAN TEMPE DI DESA COT GAPU KECAMATAN KOTA JUANG KABUPATEN BIREUEN

Sry Suryandani

Sari


ABSTRAK

 

Penelitian ini dilaksanakan di Desa Cot Gapu Kecamatan Kota Juang Kabupaten Bireuen. Penentuan lokasi dilakukan secara sengaja (purposive) dengan pertimbangan bahwa di Desa Cot Gapu Kecamatan Kota Juang Kabupaten Bireuen merupakan salah satu Desa yang memiliki agroindustri tahu dan tempe yaitu UD. Aceh Setia dan UD. Tempe Indah. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Juli 2018.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan pendapatan agroindustri tahu dan tempe di Desa Cot Gapu Kecamatan Kota Juang Kabupaten Bireuen.Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalahdengan menggunakan rumus analisis biaya, penerimaan,pendapatan (keuntungan).Dari hasil analisisdiketahui bahwa pendapatan bersih (keuntungan) yang diperolehusaha Tempe UD. Tempe Indah lebih tinggi dibandingkan rata-rata pendapatan bersih yang diperoleh dari usahaTahu UD. Aceh Setia.Rata-rata pendapatan bersih yang diperoleh usaha Tempe UD. Tempe Indah sebesar Rp. 40.297.917,-/bulan, sedangkan rata-rata pendapatan bersih usaha Tahu UD. Aceh Setia sebesar Rp. 29.905.944,-/bulan, sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan pendapatanantara usaha Tahu UD. Aceh Setia denganusaha Tempe UD. Tempe Indahdi Desa Cot Gapu Kecamatan Kota Juang Kabupaten Bireuen.

Kata kunci : Analisis Perbandingan Pendapatan,Agroindustri Tahu dan Tempe.


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


DAFTAR PUSTAKA

Boediono. 2012. Ekonomi Makro, Seri Sinopsis Pengantar Ilmu Ekonomio No.2. Edisi 4, BPFE Yogyakarta.

Cahyadi, W., 2007. Kedelai: Khasiat dan Teknologi. Jakarta: Bumi Aksara.

Harahap, 2007. Analisis Kritis atas Laporan Keuangan. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada.

Haryoto. 2008. Tahu, Tempe dan Kecap Kecipir. Kanisius, Yogyakarta.

Hermanto. 2006. Ilmu Usahatani. Jakarta: Penebar Swadaya

Komalasari, W. B. 2008. Prediksi Penawaran dan Permintaan Kedelai dengan Analisis Deret Waktu. Jurnal Informatika Pertanian7 (2) : 1195-1209.

Krista. 2006. Dasar Akuntansi Biaya. Erlangga. Jakarta

Kusnandar, F., 2010. Kimia Pangan Komponen Makro. Penerbit Dian Rakyat, Jakarta.

Mulyadi. 2010. Sistem Akuntansi. Jakarta: Salemba Empat.

Muslimin, L dan M, Ansar., 2010. Pengolahan dan Pemanfaatan Kedelai dan Ajaran Keterampilan Berbasis Teknologi Tepat Guna Jakarta: Direktorat jendral Pendidikan Non Formal dan Informal.

Nafarin, M. 2009. Penganggaran Perusahaan. Edisi 3. Jakarta: Salemba Empat

Ningtyas. 2012. Analisis Komparatif Usaha Pembuatan Gula Merah Dan Gula Semut Di Kabupaten Kulon Progo. Jurnal Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Pratiwi. 2013. Studi Komparatif Usaha Sale Pisang Goreng Dan Keripik Pisang Di Kabupaten Grobogan. Jurnal Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret.

Saragih, B. 2008. Membangun Pertanian Perspektif Agribisnis.dalam Pertanian Mandiri. Penebar Swadaya. Jakarta.

Sarwono. 2010. Membuat Tempe dan Oncom. Cetakan 29. Penebar Swadaya. Jakarta.

Soekartawi. 2006. Prinsip Dasar Ekonomi Pertanian: Teori dan Aplikasi. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada

Sudjana. 2011. Metode Statistik (Edisi ke 5).Tarsoto: Bandung.

Sukirno. 2007. Pengantar Teori Ekonomi Mikro. Penerbit: Raja Grafindo Persada Jakarta.

Suprapti, M. L. 2010. Pembuatan Tahu. Kanisus Yogyakarta

Suratiyah, Ken. 2006. Ilmu Usahatani. Jakarta: Penebar Swadaya.

Surya. 2009. Ekonomi Agribisnis Pertanian. Akademika Pressindo. Jakarta.

Wijayanti, T. 2012. Studi Komparatif Pendapatan Petani Pengolah Dan Non Pengolah Ubikayu Menjadi Tape Serta Kontribusinya Terhadap Pendapatan Total Keluarga Petani di Desa Jambewungu Kecamatan Wringin Kabupaten Bondowoso. Jurnal Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Jember

Winardi. 2012. Manajemen Perilaku Organisasi. P.T. Citra Aditya Bakti, Bandung.

Witjaksono. 2006. Teori Ekonomi Makro. Raja Grafindo Persada. Jakarta.

Zulkifli. 2008. Manajemen dan Analisis Ekonomi Produksi. Jakarta. PT Raja Grasindo Persada.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.