FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN BERAS CAP SENDOK PADA UD. SEDERHANA DESA LHOK NGA KECAMATAN KUTABLANG KABUPATEN BIREUEN

Sri Wahyuni

Sari


ABSTRAK

 

Penelitian dilakukan pada UD. Sederhana di Desa Lhok Nga Kecamatan Kutablang Kabupaten Bireuen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan Beras Cap Sendok pada UD. Sederhana Desa Lhok Nga Kecamatan Kutablang Kabupaten Bireuen. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan April 2018. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan analisis regresi berganda. Sampel dalam penelitian ini adalah konsumen sebanyak 35 orang responden yang berbelanja selama penelitian ini dilakukan dan didasarkan dari hasil pencatatan langsung peneliti pada kilang padi Bapak Saleh di Desa Lhok Nga Kecamatan Kutablang Kabupaten Bireuen. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data maka dapat disimpulkan bahwa permintaan beras cap sendok di Desa Lhok Nga Kecamatan Kutablang Kabupaten Bireuen secara simultan dipengaruhi oleh faktor harga beras, pendapatan konsumen dan selera konsumen. Selanjutnya dari hasil analisis secara parsial, hanya variabel pendapatan konsumen dan selera konsumen yang berpengaruh signifikan terhadap permintaan beras cap sendok di Desa Lhok Nga Kecamatan Kutablang Kabupaten Bireuen, sedangkan variabel harga beras tidak berpengaruh signifikan.

Kata kunci : Analisis Faktor-Faktor, Permintaan Beras Cap Sendok.


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


DAFTAR PUSTAKA

Ahmad. 2008. Analisis Pendapatan Usaha Tani Padi di Kelurahan Bontoa Kecamatan Mandai Kabupaten Maros. Skripsi Universitas Negeri Makassar.

Farama, F. 2016. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Permintaan Beras di Kota Kendari. Skripsi. Jurusan Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Halu Oleo Kendari.

Firdaus, M. 2009. Manajemen Agribisnis. Jakarta: Bumi Aksara.

Ghozali, I. 2006. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Badan Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang.

Gujarat. 2006. Uji Asumsi Klasik Dengan SPSS. Jakarta .PT Raja Grafindo Persada.

Kuncoro. 2006. Analisis Data Penelitian dengan Statistik. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Kusnandar, F., 2010. Kimia Pangan Komponen Makro. Penerbit Dian Rakyat, Jakarta.

Kusnanto, Y. Suparmi. 2010. Ekonomi. Surakarta, PT. Nyata Grafika Media.

Mangunwidjaja, D. dan I. Sailah. 2009. Pengantar Teknologi Pertanian. Penebar Swadaya, Jakarta.

Mankiw, N Gregori. 2006, Principles of Economics (Pengantar Ekonomi Mikro). Selamba Empat, Jakarta.

Manurung dan Prathama. 2008. Pengantar Ilmu Ekonomi. Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia.

Miller, Leroy and Roger E Meiners. 2009. Teori Mikroekonomi Intermediate. Jakarata : Raja Grafindo.

Mulyo, H. 2011. Analisis Permintaan Beras di Kabupaten Klaten. Skripsi. Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret Surakarta

Putri, H. E. 2008. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Permintaan Beras di Kabupaten Wonogiri. Jurnal Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Sebelas Maret. (AGRISTA : Vol. 3 No. 3 September 2015 : Hal. 360 - 370 ISSN 2302-1713).

Rahardja, Prathama, dan Manurung, Mandala. 2008. Pengantar Ilmu Ekonomi Mikrokonami & makroekonomi, Edisi Revisi, Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia.

Rosyidi, Suherman, 2009, Pengantar Teori ekonomi: Pendekatan Teori Ekonomi Mikro dan Makro. Ed.Revisi, Rajawali Pers, Jakarta.

Rumengan. 2013. Metodelogi Penelitian. Bandung : Cipta Pustaka.

Saragih, B. 2008. Membangun Pertanian Perspektif Agribisnis.dalam Pertanian Mandiri. Penebar Swadaya. Jakarta.

Sugeng. H. R. 2010. Bercocok Tanam Padi. CV. Aneka Ilmu, Semarang.

Sugiarto. 2006, Ekonomi Mikro Sebuah Kajian Komprensif. PT Gramedia Pustaka Utama, Alfa Beta, Bandung.

Sugiyono, 2012. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung Alfabeta.

Suherman. 2006. Pengantar Teori Ekonomi. Pendekatan Kepada Teori Ekonomi Mikro dan Makro. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Sukirno. S. 2008. Ekonomi Pembangunan. Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi. Edisi Revisi I Universitas Indonesia Jakarta.

Seto, Sagung. 2001. Pangan dan Gizi. Institut Pertanian Bogor. Bogor .


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.