APLIKASI PEMBELAJARAN KITAB BIDAYATUL MUBTADI WA UMDATUL AULAD BERBASIS ANDROID

Dewi Noprianti, Riyadhul Fajri, Najmuddin Najmuddin

Abstract


Abstrak — Perkembangan   ilmu   pengetahuan   dan   teknologi   berkembang   sangat   pesat   sehingga memudahkan kita dalam melakukan aktivitas. Salah satu teknologi yang berkembang pesat adalah perkembangan dari smartphone dengan sistem operasi Android yang memberikan dampak besar pada kebiasaan penggunaan device tersebut. Android merupakan sistem operasi open source yang memicu berbagai pihak untuk mengembangkan aplikasi pada sistem operasi Android tidak terkecuali dengan aplikasi pembelajaran kitab. Pembelajaran kitab merupakan sebuah aplikasi yang dibuat dan dirancang khusus untuk dijadikan sebuah media pembelajaran yang digunakan untuk mengajar orang melalui materi yang berisikan suara, teks, gambar, video, dan animasi, yang pokok materinya membahas suatu subjek tertentu, yang memiliki tujuan untuk dapat memperluas konsep, memberikan pemahaman yang lebih baik dari materi yang mengajarkan sebuah peristiwa sejarah maupun budaya, dan dapat pula mengajarkan pengguna dari aplikasi kitab ini dengan baik, karena mereka dapat belajar dengan mudah dan dimana saja. Banyak aplikasi pembelajaran yang tersedia di internet. Namun banyak aplikasi pembelajaran yang tersedia di internet merupakan aplikasi pembelajaran pelajaran umum. Sehingga dengan sedikitnya aplikasi pembelajaran yang menyediakan pembelajaran kitab. maka banyak masyarakat lebih memilih menggunakan kitab secara konvensional. Untuk itu dibuatlah aplikasi pembelajaran  yang menyajikan  pembelajaran  kitab  secara  mobile,  sehingga mempermudah untuk pembelajaran kitab terutama kitab bidayatul mubtadi wa umdatul aulad yang disajikan dalam bentuk android. Pembuatannya menggunakan CorelDraw X8 untuk mendesain tampilan dan objek yang ada di dalam pembelajaran, Adobe Animated cc 2019 untuk membuat aplikasi Pembelajaran.

 

Kata Kunci—Aplikasi Pembelajaran, Kitab Bidayatul Mubtadi Wa Umdatul Aulad, Android.

Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

(Journal Online Sources style) K. Author. (year, month). Title. Journal [Type of medium]. Volume(issue), paging if given. Available: Sulistiyanti, Sri, 2009. Mahir dalam 7 hari Adobe Flash CS4, C.V ANDI OFFSET, Yogyakarta.

Sulistiyanti, Sri, 2011. Buat Sendiri Desain Kaos Distro dengan CorelDraw Urban Art Expression, C.V ANDI OFFSET, Yogyakarta.

Sulistiyanti, Sri, 2012. 24 Kreasi Grafis Populer dengan CorelDraw X6, C.V ANDI OFFSET, Yogyakarta.

Dadag Priambodho, Galih. Aplikasi Game Edukasi Pelafalan Huruf Alphabet Berbasis Android, http://simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa

/file_artikel/2016/11.1.03.02.0136.pdf, diunduh pada 12 Oktober 2017.

Ghea Putri Fatma, Dewi. Pengembangan Game Edukasi Pengenalan Nama Hewan Dalam Bahasa Inggris Sebagai Media Pembelajaran Siswa SD Berbasis Macromedia Flash, eprints.uny.ac.id/8844/1/SKRIPSI.pdf, diakses pada November 2016.

Maisyaroh, Edukasi Game Pengenalan Makanan Tradisional Indonesia Menggunakan Unityi2d, eprints.ums.ac.id/43235/5/NASKAH

%20 PUBLIKASI.pdf, diakses pada November 2016.

Pengertian (arti) makanan tradisional, http://yogi-isk.blogspot.co.id/2011/10/

pengertian-arti-makanan-tradisional.html, diakses pada 31 Oktober 2011.

Banda Aceh Tourism, https://www.bandaacehtourism.com/category/de stinasi/ kuliner/#.Wi0xzLNx3IW, diakses pada 18 Agustus 2016.

Makanan Tradisional Khas Dari Aceh, http://jagat-resep.blogspot.co.id/ 2013/08/13- makanan-tradisional-khas-dari-aceh.html, diakses pada 31 Agustus 2013.

Daftar nama OS Android menurut versi, https://www.riaume.com/daftar-nama-os- android-menurut-versi.html, diakses pada 27 Oktober 2014.

Marlianti, Pengertian Game dan Geme Edukasi, https://repository. widyatama. ac.id/xmlui/ bitstream/handle/123456789/5926/Bab%202.pdf

?sequence=10.pdf, di unduh pada 12 Oktober 2017.

Suharmawan, Modul materi CorelDraw X7, https://www.academia.edu/9294185/ MODUL_ MATERI_COREL_DRAW_X7_DI_SUSUN_OL EH.pdf, diunduh pada 15 Oktober 2017.

Fatimah, Pengembangan Media Pembelajaran Menggunakan Software Adobe Flash Professional CS6 pada Materi Gula dan Hasil Olahnya untuk Siswa Kelas X Jasa Boga SMK Negeri 1 Sewon, http://eprints.uny.ac.id/

/1/ Fatimah%20-%2012511241044.pdf, diunduh pada 15 Oktober 2017.

Aditya Krisnawan, Gusti Ngurah, Rancang Bangun Aplikasi Game Edukasi Bahasa Inggris Untuk Anak Berbasis Android, https://media.neliti.com/media/publications/171

-ID-rancang-bangun-aplikasi-game-edukasi- bah.pdf, diunduh pada 24 Oktober 2017.

Hidayatullah Priyanto, Akbar M. Amarullah, Rahim Zaky, 2011. Animasi Pendidikan Menggunakan Flash Membuat Presentasi Visualisasi Materi Pelajaran Lebih Menarik, Informatika Bandung, Bandung.

Nurtantio Pulung, Syarif Arry Maulana, 2013. Kreasikan Animasimu dengan Adobe Flah Dalam Membuat Sistem Multimedia Interaktif, C.V ANDI OFFSET, Yogyakarta.

Wahana Komputer, 2013. Adobe Flash CS6 untuk Beragam Animasi Website, C.V ANDI OFFSET, Yogyakarta.

Wahana Komputer, 2013. Adobe Flash CS6 untuk Membuat Iklan Layanan Masyarakat, C.V ANDI OFFSET, Yogyakarta


Refbacks

  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »