SIMULASI PROSEDUR PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN BENCANA BANJIR BERBASIS MULTIMEDIA
Abstract
ABSTRAK
Banjir merupakan salah satu ancaman bahaya bencana alam yang dapat menimbulkan risiko terhadap kehidupan manusia, kerugian harta benda dan kerusakan lingkungan. Penanggulangan bencana banjir bertujuan untuk melindungi masyarakat dari bencana alam dan dampak yang ditimbulkannya. Upaya yang harus dilakukan untuk mengurangi dampak dari bencana banjir adalah dengan berbagai cara seperti penyuluhan dan pelatihan-pelatihan yang diberikan kepada masyarakat untuk dapat mengetahui gejala dari bencana banjir. Penelitian ini bertujuan untuk merancang sebuah desain animasi dalam bentuk tiga dimensi tentang bencana banjir. Dengan adanya Multimedia maka dapat dirancang suatu animasi bencana banjir kedalaman bentuk tiga dimensi menggunakan aplikasi 3D Studio Max. 3D Studio Max atau biasa dikenal dengan 3D Max adalah suatu software (Perangkat lunak) untuk membuat sebuah grafik vektor 3 dimensi dan animasi. ditulis oleh Autodesk Media & Entertainment, dulunya dikenal sebagai Discreet and Kinetix. 3D Studio Max dikembangkan dari pendahulunya yaitu 3D Studio for DOS, tetapi untuk platform Win32.
Kata Kunci : Banjir, Penanggulangan Bencana Banjir, Multimedia, 3D Max
Full Text:
PDF ()References
DAFTAR PUSTAKA
Andreas Dhimas. 2013. Cara Mudah Merancang Storyboard Untuk Animasi Keren : Yogyakarta TAKA PUBLISHER
Ariyus, Dony. 2009. Keamanan Multimedia: Yogyakarta. ANDI.
BNPB. Pengetahuan-Bencana/ Definisi-dan-Jenis-Bencana
Sumber: http://www.bnpb.go.id/pengetahuan-bencana/definisi-dan-jenis-bencana, Diakses Tanggal 19 September 2015 jam 03:00 wib.
Disaster Risk Reduction Aceh.2011. Strategi Peningkatan Kesadaran Publik Dalam Pengurangan Risiko Bencana Aceh. Banda Aceh
Enterprise, J. 2007. Kreasi Wajah 3D Dengan 3D Studio Max : Jakarta.PT. Elex Media Komputindo
Hardi, M. 2006. 1 Jam Mahir 3D Studio Max. Jakarta : HP Cyber Community
Hendratman Hendi.2006. The Magic of 3D Studio Max:Bandung. Informatika Bandung.
Hendratman Hendi dan Robby. 2014. The Magic of 3D Studio Max. Bandung: Informatika Bandung.
Sugianto, M. 2011. Modeling Dan Animasi Dengan Studio Max. Jakarta : PT. Elex Media Komputindo
UNDP-DPR ACEH.2012. Modul Penyuluhan Pengurangan Risiko Bencana. Banda Aceh: Dishubkomintel Aceh.
Vaughan, T, 2004, Multimedia: Making It Work, Edisi 6, Penerbit Andi Publisher, Yogyakarta.
Zeembry. 2005. Multimedia Sebagai Media Pembelajaran Interaktif: Jakarta.PT. Elex Media Komputindo