HUBUNGAN DEPRESI DENGAN STATUS GIZI LANSIA DI PANTI SOSIAL TRESNA WERDHA BELAI KASIH BIREUEN

Rizka Sofia dan Yulanda Gusti

Sari


ABSTRAK

Depresi merupakan gangguan psikiatri yang paling sering terjadi pada lansia. Salah satu hal yang mempengaruhi keadaan depresi pada lansia adalah status gizi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara depresi dengan status gizi pada lansia di Panti Sosial Tresna Werdha Belai Kasih Bireun. Penelitian ini menggunakan rancangan deskriptif analitik dengan pendekatan cross sectional. Sebanyak 46 responden dipilih sebagai sampel penelitian menggunakan teknik total sampling yang memenuhi kriteria inklusi. Data dikumpulkan pada bulan Juli 2013 menggunakan kuesioner Geriatric Depression Scale (GDS), Mini Mental Status Examination (MMSE) dan Pengukuran Antropometri sebagai instrumen penelitian dan dianalisis menggunakan uji Chi Square dengan derajat kemaknaan 0,05. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan antara depresi dengan status gizi pada lansia (p = 0,002). Oleh karena itu perlu adanya perhatian terhadap pelayanan kesehatan lansia khususnya pada perubahan psikologis yang mengarah pada depresi demi kualitas status gizi yang lebih baik.

Kata kunci: Depresi, Lansia, Status gizi


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


DARTAR PUSTAKA

Dharmono, S., 2008. Waspadai Terhadap Lansia. Available http//www.infogue.com

Efendi, F., dan Makhfudli, 2009. Keperawatan Kesehatan Komunitas: Teori dan Praktik dalam Keperawatan. Penerbit Salemba Medika: Jakarta.

Fatimah-Muis S, Puruhita N. 2010. Gizi pada Lansia. dalam: Martono H, Pranaka K, Boedhi-Darmojo Buku Ajar: geriatri (Ilmu Kesehatan Usia Lanjut). Balai Penerbit FKUI: Jakarta.

Haripamilu, A. D., Probosuseno & Sumarni. (2011) Perbedaan Status Gizi pada Lansia Depresi dan Tidak Depresi di Paguyuban Among Yuswa Banteng Baru Kabupaten Sleman. Tesis. Universitas Gadjah Mada: Yogyakarta.

Jayanti, D., 2008. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Tingkat Depresi Lansia di Panti Wredha Wiloso Wredho Purworejo. Skripsi, PSIK Universitas Gadjah Mada: Yogyakarta.

Kemenkes RI., 2013. Gambaran Kesehatan Lanjut Usia di Indonesia. Buletin Jendela Data dan Informasi Kesehatan: Jakarta

Litbang Kesehatan., 2006. Artikel Faktor Determinan Status Gizi Lansia Penghuni Panti Werdha Pemerintahan DKI Jakarta Tahun 2004. Media Litbang Kesehatan XVI Nomor 3 Tahun 2006

Maryam, dkk., 2008. Mengenal Usia Lanjut dan Peraturannya. Selemba Medika: Jakarta

Medical Encyclopedia., 2010. Depression elderly. Diakses tanggal 22 April, 2013. http://www.nlm.nih.gov.

Muis., 2006. Gizi pada Usia Lanjut. dalam: Matrono H. H&Boedhi-Darmojo R, Editor. Buku Ajar Geriatri: Ilmu Kesehatan Usia Lanjut. Balai Penerbit FKUI: Jakarta.

Nisa, Hoirun., 2004. Faktor Determinan Status Gizi Lansia Penghuni Panti Werdha Pemerintahan DKI Jakarta Tahun 2004. Universitas Islam Negeri: Jakarta

Notoatmojo, Soekidjo., 2007. Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku. Rineka Cipta: Jakarta.

Nugroho W., 2008. Keperawatan Gerontik dan Geriatrik. EGC: Jakarta.

Prasetyo AW., 2013. Hubungan Gangguan Depresi dengan Status Gizi Pasien Psikogeriatri di RSJ dr. Radjiman Wediodiningrat Lawang Kabupaten Malang. Tesis, Program Pascasarjana Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada: Yogyakarta.

Rohmawati, Ninna., 2013. Anxiety, Asupan Makan dan Status Gizi pada Lansia di Kabupaten Jember. Universitas Jember: Jember.

Sanlier N, Unusan N. 2007. The Relationship between Body Weight and Stress and Nutritional Status In Turkish Women. Pakistan Journal of Nutrition; Vol.6, No.4, p.339-44.

Saniawan IM. 2009. Status Gizi pada Lanjut Usia pada Banjar Paang Tebel Di Desa Peguyangan Kaja Wilayah Kerja Puskesmas III Denpasar Utara. Jurnal Ilmiah Keperawatan; Vol.2, No.1. hal:45-9.

Soejono, C.H., probosuseno dan sari, N,K., 2006. Depresi pada Pasien Usia Lanjut. Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam. Pusat Penerbitan Ilmu Penyakit Dalam Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia: Jakarta.

Syamsuddin., 2008. Mencapai Optimum Aging Pada Lansia. Diakses tanggal 13 April, 2013. http://www.depsos.go.id.

Yuliati,A,. Ni'mal B1., Mury R., 2014. Perbedaan Kualitas Hidup Lansia yang Tinggal di Komunitas dengan di Pelayanan Sosial Lanjut Usia. e-Jurnal Pustaka Kesehatan, vol.2 no.1. Januari 2014


Refbacks

  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »
  • »