Faktor Predisposisi Status Gizi Siswa Terhadap Prestasi Belajar Siswa Di SD Negeri 1 Kelurahan Sitinjak Kecamatan Angkola Barat Kabupaten Tapanuli Selatan
Sari
ABSTRAK
Siswa kerap mengalami kesulitan dalam meraih prestasi belajar di sekolah, seperti kesulitan untuk berkonsentrasi. Konsentrasi yang baik sangat dipengaruhi oleh status gizi siswa. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor predisposisi status gizi siswa terhadap prestasi belajar siswa di SD Negeri 1 Kelurahan Sitinjak Kecamatan Angkola Barat Kabupaten Tapanuli Selatan. Penelitian ini menggunakan rancangan cross sectional. Sampel diperoleh dengan rumus purposive sampling yaitu sebanyak 61 orang. Data dianalisis dengan Chi-Square test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan jenis makanan dengan prestasi belajar siswa dengan nilai p significancy yaitu 0,002. Ada hubungan preferensi makanan dengan prestasi belajar siswa dengan nilai p significancy yaitu 0,001. Ada hubungan sarapan pagi dengan prestasi belajar siswa dengan nilai p significancy yaitu 0,002. Oleh sebab itu disarankan agar orangtua dan siswa membatasi konsumsi jenis makanan yang tidak bergizi, mengurangi preferensi makanan agar gizi siswa tetap terpenuhi serta menyediakan sarapan pagi agar siswa memiliki prestasi belajar yang baik di sekolah.
Kata Kunci : Faktor-Faktor, Status Gizi, Prestasi Belajar
Teks Lengkap:
PDFReferensi
DAFTAR PUSTAKA
Acmadi. Tentang Sikap Yang Tercermin Dari Perilaku [Internet]. Jakarta: Rineka Cipta; 2013. Available from: http://jurnal.uinsu.ac.id.index.php/tawassuth/article/view/1226
Adriani M. 2016. Pengantar Gizi Masyarakat. Pernada Media.
Almatsier S. 2011. Prinsip Dasar Ilmu Gizi. Gramedia Pustaka Utama.
Amany T, Sekartini R. Hubungan antara Status Gizi dengan Prestasi Belajar Siswa SDN 03 Pondok Cina Depok Tahun 2015. Sari Pediatri. 2017;18(6):487–91.
Amirin TM. 2011. Populasi dan sampel penelitian 4: Ukuran sampel rumus Slovin. Erlangga, Jakarta.
Awaluddin A, Tursinawati T, Nurmasyitah N. Hubungan Status Gizi Dengan Hasil Belajar Siswa Kelas I Sd Negeri 5 Banda Aceh. Jurnal Pesona Dasar. 2017;5(2).
Cendanawangi DN, Tjaronosari T, Palupi IR. Ketepatan Porsi Berhubungan Dengan Asupan Makan Pada Lanjut Usia Di Panti Sosial Tresna Werdha Budi Luhur, Bantul, Yogyakarta. Jurnal Gizi dan Diet Indonesia (Indonesian Jurnal Nutrition Diet. 2016;4(1):8–18.
Gibson , R S. 2015. Principles Of Nutritional Assessment. New York: University Press.
Herlina. 2014. Hubungan Status Gizi Dengan Prestasi Siswa Sekolah Dasar Negeri 081234 Kota Sibolga.
Kemenkes B. Riset Kesehatan Dasar Dalam Angka. 2017;
Merryana Adriani SKM, Kes M.2016. Pengantar Gizi Masyarakat. Prenada Media.
Notoadmodjo PDS. 2015. Metodologi Penelitian Kesehatan. Yogyakarta.
Notoatmodjo S. 2013. Metodelogi Penelitian Kesehatan, Rineka Cipta. Jakarta Indones.
RI KK. 2014. Pedoman Gizi Seimbang. Kemenkes RI http//gizinet org id/PGS2016 Status Gizi Bayi.
Sa’adah RH, Herman RB, Sastri S. 2014. Hubungan Status Gizi dengan Prestasi Belajar Siswa Sekolah Dasar Negeri 01 Guguk Malintang Kota Padang Panjang. J Kesehat Andalas.
Suhandi. Hubungan Status Gizi Dengan Prestasi Belajar Siswa. 2018; Available from: https://media.neliti.com/media/publications/187029-ID-hubungan-status-gizi-dengan-prestasi-bel.pdf
Syatyawati R. 2013. Hubungan Antara Status Gizi dengan Prestasi Belajar Anak Sekolah Dasar di Desa Grenggeng Kecamatan Karanganyar Kebumen. Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Wahyuningsih E. Hubungan Status Gizi Dengan Prestasi Belajar Pada Anak Kelas V Sdn 01 Kadilanggon Wedi Klaten. INVOLUSI Jurnal Ilmu Kebidanan. 2016;4(8).
Waode SAU. Hubungan Antara Status Gizi dengan Prestasi Belajar Siswa Sekolah Dasar tahun 2018. Jurnal Medula [Internet]. 2018; Available from: http://ojs.uho.ac.id/index.php/medula/article/view/188
Wijayanto SRIKK. 2014. Hubungan Status Gizi dan Kebiasaan Sarapan Pagi dengan Prestasi Belajar Anak di SD Muhammadiyah 16 Surakarta. Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.