KEWAJIBAN MENYAMPAIKAN DALAM KONTEKS DAKWAH ISLAM
Sari
ABSTRAK
Sarana atau media penyampaian dakwah adalah segala sesuatu yang berupa alat, perantara, dan sarana yang digunakan dalam kegiatan dakwah yang menjadi penunjang dalam kelangsungan proses penyampaian pesan dari da’i kepada khalayak (mad’u) secara efektif. Urgensi sarana dakwah dalam Islam adalah mempermudah suatu proses pelaksanaan penyampaian pesan dakwah secara efektif. Artinya dengan adanya aneka macam sarana/ media ini seorang da’i dapat memilih dan menggunakan sarana/media yang tepat dalam menyampaiakan pesan yang disampaiakn dan dengan sarana/media dakwah da’i dapat merasa dekat dengan khalayak. Ada berbagai macam sarana/media yang sering digunakan dalam penyampaian pesan dakwahsecara umum. Namun yang perlu diketahui bahwa dengan aneka macam dan ragam sarana/media dakwah, kita dapat melihat, menerima, dan memilih berbagai macam pesan dakwah dalam Islam.
Kata Kunci: Kewajiban dan Sarana DakwahTeks Lengkap:
PDFReferensi
DAFTAR PUSTAKA
Al Maududi, Abul ‘Ala, 1982. Tazkiratul Duatil Islam, Terjemahan. Surabaya: PT. Bina Ilmu
Departemen Agama Republik Indonesia, 2009. Al-Qur’an Tajwid dan Terjemahan ,Bandung: PT. Syaamil Cipta Media
Hadhiri, Choiruddin, SP, 1995. Klasifikasi Kandungan Al-Qur’an. Jakarta: Gema Insani Press
Abidin Ahmad, Zainal, H, 1977. Sejarah Islam dan umatnya. Jakarta: Bulan Bintang
Hamzah Ya’cub. 1986. Publisistik Islam Teknik Dan Leadership. Bandung: Diponegoro, 1986
Mansur, Sutan, H.A.R, 1982. Jihad. Jakarta: Panji Masyarakat
Muhammad Sulton, 2003. Desain Ilmu Dakwah. Yogyakarta: Pustaka Pelajar, Walisongo Press
Mulyana, Deddy, 2012. Cultures and Communication. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya
Munir, M, S.Ag., M.A, Ilaihi, Wahyu, S.Ag., M.A, 2012. Manajemen Dakwah. Jakarta: Kencana
Samsul Munir,Amin, 2009. Ilmu Dakwah. Jakarta: Amzah
Salmadanis, 2003. Filsafat Dakwah. Jakarta: Surau, cet. Ke-2.
Salmadanis, 2010. Metode Dakwah Perspektif Al-Qur’an. Padang: Hayfa Press
Tafsir Ibnu Katsir, 2009. Al-Imam Ibnu Katsir Dimasyqi, Terjemahan, Jakarta: Sinar Baru Algensindo Jakarta
https://kurnada.wordpress.com/2012/03/10/si-pahit-ludah-membunuh-binatang/ Sabtu, 12 Desember 2015
Najmuddin, M. (2015). "POLA PENDIDIKAN ISLAM PADA PERIODE RASULULLAH DI MEKKAH DAN MADINAH." JURNAL LENTERA 13(3).