PROBLEM BASED INSTRUCTION UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATERI KINEMATIKA GERAK LURUS BAGI SISWA KELAS X.MIA.1 SMA NEGERI 1 IDI RAYEUK

Fatimah .

Sari


ABSTRAK

Tujuan dari penelitian tindakan ini adalahuntuk mengetahui peningkatan hasil belajar fisika tentang kinematika gerak lurus melalui model pembelajaranproblem based instruction bagi siswa kelas X.MIA.1 SMA Negeri 1 Idi Rayeuk Kecamatan Idi Rayeuk Kabupaten Aceh Timur. Penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas (class action research). Penelitian ini terdiri dari tiga siklus. Setiap siklus terdiri dari empat tahap yaitu: rancangan, kegiatan, pengamatan dan refleksi. Sasaran penelitian ini adalah siswa kelas X.MIA.1SMA Negeri 1 Idi Rayeuk Kecamatan Idi Rayeuk Kabupaten Aceh Timur. Data yang diperoleh berupa hasil tes formatif, lembar observasi kegiatan belajar mengajar. Kesimpulan dari penelitian ini adalah melalui model pembelajaranproblem based instruction dapat meningkatkan hasil belajar fisika tentang kinematika gerak lurus bagi siswa kelas X.MIA.1 SMA Negeri 1 Idi Rayeuk Kecamatan Idi Rayeuk Kabupaten Aceh Timur.

Kata Kunci: hasil belajar fisika, problem based instruction.


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


DAFTAR PUSTAKA

Aqib, Z. 2017. Model-model, media, dan strategi pembelajaran kontekstual (inovatif).Bandung: Yrama Widya.

Aqib, Z., Jairayoh, S., Diniati, E., & Khotimah, K. 2016. Penelitian tindakan kelas untuk Guru SD, SLB dan TK. Bandung: Yrama Widya.

Departemen Pendidikan Nasional 2004. Bunga Rampai Keberhasilan Guru dalam Pembelajaran. Jakarta: Direktorat Pendidikan Dasar dan Menengah.

Julianda, R. T. 2017. Hubungan reinforcement yang diberikan orangtua dengan prestasi belajar anak usia sekolah di Gampong Lambhuk Kecamatan Ulee Kareng Kota Banda Aceh. Banda Aceh: Journal of Nursing.

Ratumanan, T.G. 2002. Belajar dan Pembelajaran. Surabaya: Unesa University Press.

Sanjaya, W. 2008. Perencanaan dan Desain Sistem Pembelajaran, Kencana Prenada Media Group: Jakarta.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.