ANALISIS KEUNTUNGAN USAHA MARTABAK TELUR DI MATANGGLUMPANGDUA KECAMATAN PEUSANGAN KABUPATEN BIREUEN

Barmawi ., T.M Nur, Halus Satriawan

Sari


ABSTRAK

 

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keuntungan usaha penjualan martabak telur di Matangglumpangdua Kecamatan Peusangan Kabupaten Bireuen.  Penelitian dilaksanakan di Keude Matangglumpangdua Kecamatan Peusangan Kabupaten Bireuen. Penentuan lokasi dilkukan sengaja (purposive sampling), yang didasarkan pada pertimbangan bahwa di Keude Matangglumpangdua, memiliki banyak usaha penjualan martbak telur yang terdapat pada setiap warung kopi yang ada di Keude Matangglumpangdua. Penelitian ini akan dilksanakan pada bulan Desember sampai dengan Januari 2016. Dari hasil penelitian kesimpulan bahwa rata-rata penerimaan yang diperoleh penjual martabak telur di Matangglumpangdua Kecamatan Peusangan Kabupaten Bireuen yaitu sebesar Rp. 13.695.000,-/bulan. Sedangkan rata-rata keuntungan yang diterima penjual martabak telur yaitu sebesar Rp. 4.265.177/bulan. Hasil analisis R/C Ratio pada usaha martabak telur di Matangglumpangdua Kecamatan Peusangan Kabupaten Bireuen yaitu sebesar  1,45 dan B/C Ratio sebesar 0,45.

 

Kata Kunci : Analisis Keuntungan dan Martabak Telur

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


DAFTAR PUSTAKA

Abas. 2012. Superficial Fungal infections. Mustansiriya Medical Journal.

Basu Swastha dan Irawan. 2007. Pengertin Produk dan Jenis-Jenis Produk Makanan Ringan. Penerbit Kasinus. Jakarta.

Chariri dan Ghozali. 2007. Konsep Dasar Ekonomi. Edisi Ke Dua. Jakarta, PT. Raja Grasindo Persada.

Departemen Pertanian. 2008. Indikator Ekonomi : Dasar perhitungan Perekonomian Indonesia.

Fandy Tjiptono. 2008. Marketing Scale. Penerbit, Andi Publisher. Yogyakarta.

Hermalita. 201., Analisis Keuntungan Pada Usaha Martabak Telur Rasa Udang di Padang Pariaman.

J Wild, KR Subramanyan, 2010. Financial Statement Analisis. Jakarta. Salemba Empat.

Krista. 2006. Dasar Akuntansi Biaya. Erlangga. Jakarta.

Mulyadi. 2009. Akuntasni Biaya Edisi Ke 5 Cetakan Kesembilan Penerbit UPP-STIM. YKPN. Yogyakarta.

Philip Kotler. 2008. Dasar-Dasar Pemasaran Edisi Ke-2. Salemb Empat. Jakarta.

Rahim dan Hastuti. 2007. Metode Analisis Pendapatan. Penebar Swadaya. Jogyakarta.

Rachmawati. 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia. CV Andi Offset. Yogyakarta.

San Sary. 2006. Analisis Perilaku Konsumen Martabak Air Mancur Bogor (Kasus di Cabang Jl.Pajajaran Dan Jl. Sudirman).

Siagian. 2009. Kiat Meningkatkan Produktivitas Kerja. Jakarta. PT . Rineka Cipta

Soekartawi et al. 2011. Ilmu Usahatani dan Penelitian Untuk Pengembangan Pedagang Kecil. Universitas Indonesia. Jakarta

Suratiyah. 2006. Ilmu Usahatani. Cetakan I. Penerbit Penebar Swadaya. Jakarta.

Surya. 2010. Manajemen Kinerja. Edisi ketiga. Kompas Gramedia Group. Jakarta.

Syukron. 2009. Analisis Keuntungan Pedagang Martabak Manis Kaki Lima Di Kota Bogor. Jurnal.

Warfield. 2008. Akuntansi Intermediate, Edisi Kedua Belas,. Erlangga, Jakarta.

Witjaksono. 2006. Teori Ekonomi Makro. Raja Grafindo Persada. Jakarta


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.