ANALISIS FINANSIAL USAHA TANI TEBU DI DESA SEUNEUBOK RAWA KECAMATAN PEUSANGAN KABUPATEN BIREUEN (Studi Kasus : Usahatani Tebu Bapak Munawar)

Arhabi Arhabi

Sari


Penelitian ini dilaksanakan di Gampong Seuneubok Rawa Kecamatan Peusangan Kabupaten Bireuen. Penentuan lokasi dilakukan dengan cara sengaja (purposive sampling), dengan alasan bahwa usaha budidaya tebu di gampong Seuneubok Rawa mampu meningkatkan pendapatan petani. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil dari analisis Finansial usahatani tebu di Gampong Seuneubok Rawa Kecamatan Peusangan Kabupaten Bireuen. Data yang diperoleh diolah secara kualitatif dan  kuantitatif. Data kualitatif disajikan secara narasi, sedangkan data kuantitatif diolah dengan menggunakan program Microsoft Excel. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Analisis Pendapatan, Analisis NPV, Analisis Net B/C, Analisis IRR dan Analisis Payback Period (PP) dari usahatani tebu. Hasil perhitungan analisis kelayakan financial Usaha Tani Tebu di Desa Seuneubok Rawa Kecamatan Peusangan Kabupaten Bireuen (Study Kasus Usaha ) menunjukkan bahwa nilai NPV sebesar Rp.462.663.177. NET B/C sebesar 4,02, IRR sebesar 61,93% dan PBP  tercapai setelah Usaha Tani Tebu dijalankan selama 1 Tahun 4 Bulan 19 hari.

 

Kata kunci : Analisis, Finansial, Usaha tani tebu.


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


BPS Kabupaten Bireuen .2016. Luas Areal dan Produksi Komoditi Andalan dan Unggulan Perkebunan Rakyat. Kabupaten Bireuen

Garrison,Ray H, Eric W Noreen. 2006. Managerial Accounting. Buku 1 edisi 11. Editor Nuri Hinduan. Penerbit Salemba Empat .Jakarta.

Hafsah, MJ. 2009.Membangun Pertanian Sejahtera Demokratis dan Berkeadilan. PT Pustaka Sinar Harapan. Jakarta.

Hansen, Don R. Dan Maryame M.Mowen. 2006. Akuntansi Manajemen. Buku 2. erlangga .Jakarta

Harmono dan Agus Andoko. 2005.Budidaya dan Peluang Bisnis. Agromedia Pustaka. Jakarta.

Manalu, Heriyanto. 2007. Analisis Finansial Usahatani Wortel (studi Kasus :Desa Sukadame, kecamatan Tiga panah Kabupaten Karo.) Skripsi Universitas Sumatra Utara. Medan.

Mulyadi.2008. Sistem Akuntansi . Salemba Empat.Jakarta.

Mursyidi. 2008. Akuntansi Biaya . Refika Aditama. Bandung.

Nuryanti, Sri. 2007. Usaha tani tebu pada lahan sawah dan tegalan di Jawa Tengah dan Yogyakarta.

Purmono, Irwan.2008. Analisis Kelayakan Finansial Dan Ekonomi Agribisnis Nanas ( Kasus : Kecamatan Sipahutar, Kabupaten Tapanuli Utara, Sumatra Utara). Skripsi Institut Pertanian Bogor. Bogor.

Rahim, Astuti,dkk. 2007.Pengantar, Teori dan Kasus Ekonomika Pertanian.PT Penebar Swadaya. Jakarta.

Revino, 2006.Purchasing Suatu Pengantar.Djambatan.Jakarta.

Rianse dan Abdi. 2008. Metodologi penelitian sosial dan Ekonomi teori dan Aplikasi. Alfabeta. Bandung.

Soekartawi, 2006.Prinsip Dasar Ekonomi Pertanian, Teori dan Aplikasi. Cetakan ke3.Raja GrafindoPersada.Jakarta

Sunaryo, 2011. .Analisis Pendapatan dan Faktor-Faktor Produksi Usahatani Komoditi Jagung Hibrida dan Bersari Bebas (Lokal) di Desa Saguling, Kecamatan Batu jajar, Kabupaten Bandung.

Suratiyah, 2006. Ilmu usahatani. Penebar Swadaya.Jakarta

Suryana, Ahmad, 2007. Prospek dan Arah Pengembangan Agribisnis Tebu. Agro Inovasi. Jakarta.

Waruwu,Dina Mas Eirene. 2011. Analisis Finansial Usahatani Paprika Pada Pt Saung Mirwan Di Kecamatan Mega mendung Kabupaten Bogor.http://docplayer.info/33856566-analisis-finansial-usahatani-paprika-pada-pt-saung-mirwan-di-kecamatan-megamendung-kabupaten-bogor.html.Diakses pada tanggal 19 Desember 2017.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.